Semarakan Tahun Baru Imlek 2023, 4 Warna Ini Diyakini sebagai Pembawa Keberuntungan Menurut Feng Shui

- 22 Januari 2023, 17:31 WIB
Ilustrasi Imlek 2023
Ilustrasi Imlek 2023 /freepik.com

2. Pink

Warna merah merupakan warna lembut yang dianggap mempunyai efek menenangkan dan memelihara pikiran dan tubuh. Warna ini diyakini bisa menarik cinta, harmoni, dan hubungan positif.

Pink atau merah muda ini merupakan warna yang melambangkan cinta, kasih sayang dan kebaikan.

Kamu bisa menggunakan warna ini untuk hiasan ruangan, seperti bunga berwarna merah muda dan lilin, untuk menciptakan kesan romantis.

3. Merah

Menurut pakar Feng Shui, warna merah diasosiasikan dengan passion, energi dan keberuntungan. Warna ini dipercaya dapat menarik keberuntungan dan kemakmuran.

Baca Juga: Ijazah Amalan Mbah Moen, Ungkap 4 Perkara yang Bisa Membuat Rezeki Lancar dan Terbebas Hutang, Ternyata ini

Merah merupakan warna yang dianggap memiliki efek yang dapat menstimulasi dan memberi energi pada pikiran dan tubuh. Warna ini sering digunakan untuk meningkatkan kekayaan dan kelimpahan.

4. Biru

Warna biru identik dengan ketenangan, kebijaksanaan, dan ekpresi diri. Ternyata, warna ini juga berkaitan dengan komunikasi yang jernih, meningkatkan pengetahuan dan ekspresi diri, kepercayaan, kesetiaan, dan kebenaran.

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x