Lakukan dengan Rutin, 5 Khasiat Rajin Berdzikir kepada Allah, Dilancarkan Rezeki dan Atasi Masalah Psikologi

- 4 April 2023, 11:07 WIB
Ilustrasi berdzikir.
Ilustrasi berdzikir. /Mehtap Halil/ Pinterest/

Baca Juga: 7 Rekomendasi Aplikasi Hafalan Al Quran Digital Online, Sangat Cocok Untuk Kebutuhan Ibadah Ramadhan

3. Menjauhkan dari siksa api neraka

Sudah menjadi watak dan tabiat manusia, dia akan ingat kepada Allah manakala dilanda kesusahan hidup dan mudah melupakan-Nya manakala hidup dalam keadaan senang. Dengan banyak berdzikir kepada Allah membuat manusia merasakan ketenangan dan ketentraman hati karena selalu ingat kepada Allah.

Oleh karena itu, kita sebagai manusia harus selalu ingat dengan apa yang telah Allah larang, sehingga kita tidak akan melakukan dosa dan kesalahan tersebut. Hal ini menjadi ujian untuk setiap orang yang berusaha dengan sunggu-sungguh agar tidak melakukan dosa baik itu dosa kecil ataupun dosa besar. Dengan banyak mengingat Allah kita tidak akan terjerumus ke dalam kobaran api neraka tempat yang paling hina.

Baca Juga: Simak! Doa Hari ke-13 Ramadhan Memohon Kesucian dari Perbuatan Keji yang Pernah Dilakukan

4. Terhindar dari gangguan jin

Iblis ataupun Jin yang dilaknat oleh Allah tidak menyukai orang-orang yang beriman kepada Allah. Dengan sesering mungkin kita berdzikir iman kita semakin bertambah kepada Allah, jin ataupun setan juga akan enggan untuk mendekati kita.

Sebagaimana firman Allah dalam surat Al-Imran ayat 176: "Sesungguhnya mereka adalah setan yang menakut-nakuti (kamu) dengan teman-teman setianya, karena itu janganlah kamu takut kepada mereka, tetapi takutlah kepada-Ku, jika kamu orang-orang beriman."

Baca Juga: Nostalgia! 5 Film Disney yang Cocok Untuk Anak 90an

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Buku Spirit Tahajud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah