Idul Adha 2022: Simak! 5 Keutamaan Berkurban, Salah Satunya Menambah Amal Kebaikan

- 24 Juni 2022, 10:08 WIB
5 Keutamaan Berkurban di Hari Raya Idul Adha/Unsplash
5 Keutamaan Berkurban di Hari Raya Idul Adha/Unsplash /

Ibadah ini dapat menyucikan harta dan rezeki yang telah diberikan dan kita peroleh dari Allah SWT.

Di samping itu, juga menjadi salah satu bentuk rasa syukur atas nikmat yang telah diberikan-Nya.

2. Tanda Bersyukur

Setiap umat harus saling berbagi kebaikan sebagai tanda bersyukur kepada Allah.

Baca Juga: Tes IQ dan Uji Ilusi Optik Hari ini: Cuman yang Layak Disebut Pintar yang Jawab Benar! Apa yang Anda Lihat?

Hewan kurban juga akan menjadi saksi amal kebaikan kita di akhirat kelak, hewan yang dikurbankan akan menjadi saksi di hari perhitungan amal.

Maka dari itu ibadah kurban pada saat Hari Raya Idul Adha merupakan amalan yang sangat dicintai Allah SWT.

3. Menambah Amal Kebaikan

Berkurban pada Hari Raya Idul Adha ini, juga dapat menambah amal kebaikan.

Baca Juga: Israel Bisa Tampil di Piala Dunia U-20 2023 Indonesia, Menpora: Semua Bisa Bermain Disini, Tidak Ada Masalah

Halaman:

Editor: Raden Salma Widyadhana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah