Keutamaan Tarawih Malam Ke 10 pada Malam Ini, Dapat Kebaikan Dunia dan Akhirat

- 11 April 2022, 19:03 WIB
Hagia Sophia kembali menggelar shalat tarawih usai 88 tahun jadi museum.  Luar biasa ternyata ini Fadilah Sholat Tarawih pada Malam ke 10,  ./ Instagram/ @hagiasophia_grandmosque
Hagia Sophia kembali menggelar shalat tarawih usai 88 tahun jadi museum. Luar biasa ternyata ini Fadilah Sholat Tarawih pada Malam ke 10, ./ Instagram/ @hagiasophia_grandmosque /

JURNAL SOREANG – Bulan Ramdhan disebut bulan penuh ampunan, setiap waktunya menyimpan banyak keberkahan.

Tidak terasa kita sudah berada dimalam ke 10 bulan Ramadhan

Simak keutamaan sholat tarawih malam ke 10 yaitu mendapatkan kebaikan di dunia dan akhirat. 

Menurut kitab Durratun Nashihin, bagi mereka yang menjalankan perintah Allah untuk mendirikan sholat tarawih di saat bulan Ramadhan akan mendapatkan 30 keutamaan.

Baca Juga: Rahasia Nama Tarawih, Yuk Simak Penjelasannya!

Dari Ali bin Abi Thalib radhiyallahu ‘anhu berkata bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah ditanya tentang keutamaan sholat Tarawih pada Bulan Ramadhan. Maka Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda :
وفى الليلة العاشرة يرزقة الله تعالى خير الدنيا والآخرة

Di malam kesepuluh, Allah Ta’ala mengaruniai dia kebaikan dunia dan akhirat.

Keutamaan sholat tarawih malam ke 10 bagi mereka yang mendirikan sholat tarawih adalah mendapatkan kebaikan di dunia dan akhirat.

Baca Juga: Subhanaallah! Ternyata Amat Besar Manfaat Sholat Tarawih untuk Kesehatan Tubuh, Apa Saja?

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x