Jadi Perayaan Imlek yang Paling Ditunggu Tiap Tahun Baru China, Inilah Berbagai Atraksi saat Cap Go Meh

- 15 Februari 2022, 20:30 WIB
Atraksi Barongsai saat Cap Go Meh di Singkawang
Atraksi Barongsai saat Cap Go Meh di Singkawang /

JURNAL SOREANG – Cap Go Meh merupakan hari ke-15 pada awal bulan menurut kalender Tionghoa.

Acara ini diperingati pada tanggal 15 karena merupakan purnama pertama dalam tahun baru.

Pada saat Cap Go Meh setiap orang akan keluar rumah untuk merayakan purnama pertama mereka.

Baca Juga: Bulan Kasih Sayang, Ratu Elizabeth II Beri Penghargaan dibidang Keunggulan, Inovasi dan Manfaat Publik

Biasanya pada perayaan Cap Go Meh menghadirkan berbagai atraksi dan hiburan yang bisa dinikmati oleh seluruh kalangan.

Selain itu di sepanjang jalan akan dipenuhi oleh pedagang makanan kecil yang dapat anda coba sambil jalan-jalan.

Di sepanjang jalan saat perayaan Cap Go Meh mata anda akan dimanjakan dengan berbagai ornamen khas yang rata-rata berwarna merah, seperti lampion.

Baca Juga: Punya Lebih dari Satu Kiper Tangguh, 3 Tim ini Akan Hadapi Dilema di Piala Dunia 2022

Anda juga dapat melihat berbagai pertunjukan saat perayaan ini seperti barongsai, festifal lampion, parade, arak-arakan hingga Tatung.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x