Media Arab Saudi Soroti Antusias Jemaah Haji Aceh, Ikatan dengan Serambi Mekah Terjalin Kembali?

- 29 Juni 2022, 19:06 WIB
Media Arab Saudi soroti antusias jemaah Haji asal Serambi Mekah, Aceh, Indonesia yang berangkat ibadah Haji tahun 2022 ini.
Media Arab Saudi soroti antusias jemaah Haji asal Serambi Mekah, Aceh, Indonesia yang berangkat ibadah Haji tahun 2022 ini. /ANTARA/

 

JURNAL SOREANG - Dibukanya kembali Haji bagi jemaah berbagai negara termasuk Aceh, Indonesia menandai terjalinnya kembali ikatan Arab Saudi dengan Serambi Mekah tersebut.

Indonesia pun memberangkatkan jemaah calon Haji dari Aceh, daerah yang memiliki ikatan sejarah yang kuat dengan Arab Saudi.

Sebagai inforamsi, provinsi paling barat di Indonesia, Aceh adalah situs kerajaan Muslim paling awal di Asia Tenggara, yang mulai terbentuk pada akhir abad ke-13.

Baca Juga: Gara-Gara Judi Online? Pria Ini Ungkap Pengalamannya Sempat Curi Uang Orang Tua hingga Terjerumus Narkoba

Sehingga, mayoritas masyarakat Aceh menganut agama Islam dan setiap tahunnya memberangkatkan jemaah Haji dan umroh.

Eratnya hubungan Aceh dengan Arab Saudi juga melekat hingga saat ini bahkan sejak abad ke-17 Aceh dijuluki Serambi Mekah bahkan hingga saat ini.

Media asing Arab News pun menyoroti Serambi Mekah, Aceh yang memberangkatkan jemaah calon Haji pada tahun 2022 ini.

Baca Juga: Kuliti Bandar Judi Slot Online, YouTuber Ini Tak Gentar Hadapi Ancaman: Menang Miliaran Itu Palsu!

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Arab News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x