STOP BULLYING! Bagaimana Upaya Lingkungan Masyarakat Mencegah Bullying?

- 2 Oktober 2023, 07:00 WIB
STOP BULLYING! Bagaimana Upaya Lingkungan Masyarakat Mencegah Bullying?/Foto: pexels.com
STOP BULLYING! Bagaimana Upaya Lingkungan Masyarakat Mencegah Bullying?/Foto: pexels.com /

JURNAL SOREANG - Pencegahan adalah cara mengantisipasi yang dilakukan seseorang atau kelompok agar suatu kejadian buruk tidak terulang. Dalam pembahasan tentang Bullying, maka konsentrasi masyarakat sebaiknya memikirkan bagaimana caranya agar tindakan bullying atau perundungan tidak terjadi lagi ditengah maraknya kasus serupa yang menimpa korban anak-anak.

Saat mengikuti Arah Kementerian Pendidikan Kebudayaan dan Riset Teknologi pada 2021 yang menyusun Buku Saku Panduan Stop Bullying, ada beberapa langkah untuk mencegah bullying terjadi di lingkungan masyarakat.

Langkah tersebut adalah:

1. Menceritakan perilaku peduli dengan prinsip kepentingan terbaik bagi anak dan semua anak adalah anak kita yang harus dilindungi.

Baca Juga: Diwarnai Perlawanan Saat Penggeledahan Rumdin Mentan, KPK Sebut Ada Dokumen yang akan Dimusnahkan

2. Bekerja sama dengan satuan pendidikan untuk bersama-sama mengambangkan budaya anti kekerasan

3.Bersama-sama dengan satuan pendidikan melakukan pengawasan terhadap kemungkinan munculnya praktik-praktik bullying di lingkungan sekitar satuan pendidikan

4. Bersama dengan satuan pendidikan memberikan pada siswa yang menjadi korban dengan melibatkan pemangku kepentingan terkait

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Kemendikbud Ristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x