Apa Itu Stunting, Kenali Gejala, Penyebab, dan Pengobatan

- 15 Juni 2023, 14:31 WIB
Ilustrasi Stunting
Ilustrasi Stunting /Freepik/

7. Kurang aktif dalam bermain.

8. Serangan batuk kronis, demam, dan berkeringat di malam hari.

9. Terdapat sianosis pada tubuh anak ketika menangis.

10. Anak mudah merasa lelah.

11. Sesak napas sering terjadi.

12. Ujung jari anak memiliki bentuk seperti tabuh.

13. Bayi mengalami kesulitan dalam menyusu.

Baca Juga: Sidang dengan Agenda Pemeriksaan Saksi Namun Paman David Ozora Tak Hadir, Ini Alasannya

Penyebab paling mendasar dari stunting ialah kekurangan nutrisi kronis yang berlangsung dalam jangka waktu yang lama. Kekurangan asupan nutrisi ini bisa terjadi sejak janin masih berada di dalam kandungan karena ibu tidak memenuhi kebutuhan nutrisinya selama masa kehamilan. Di samping itu, anak yang tidak memperoleh asupan nutrisi yang mencukupi selama masa pertumbuhan juga dapat mengalami stunting. Stunting bisa diobati dengan:

1. Menyembuhkan akar penyakitnya, seperti memberikan obat antituberkulosis apabila anak mengalami TBC

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Kemkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah