Tips Packing Carrier yang Praktis dan Mudah Agar Nyaman Ketika Naik Gunung, Pemula Wajib Tahu Yuk Simak!

- 13 Maret 2023, 18:13 WIB
Ilustrasi Tips packing carrier atau tas gunung anti ribet, pendaki pemula wajib tahu.
Ilustrasi Tips packing carrier atau tas gunung anti ribet, pendaki pemula wajib tahu. /Pexels.com/Pawan Yadav

Dalam packing barang untuk naik gunung maka barang yang jarang digunakan seperti baju ganti atau sleeping bag letakkanlah di paling bawah. Sedangkan barang yang biasanya digunakan sewaktu-waktu seperti mantel diletakan di paling atas.

Baca Juga: Rekomendasi 9 Tempat Sate di Kota Bandung, Wajib Coba

Hal ini sangat beralasan mengingat hujan bisa tiba-tiba datang sedangkan mantel berada di paling bawah, maka dari itu harus membongkar semua barang. Disarankan untuk menempatkan baju ganti dan sleeping bag di paling bawah, kemudian air, alat masak dan logistik berada diatasnya. Setelah itu baru barang-barang seperti mantel, alat penerangan, P3K berada di paling atas.

4. Jangan Meletakan Barang Terberat Di Bagian Paling Bawah

Apabila barang terberat diletakan di bagian paling bawah tas maka tas menjadi lebih berat. Oleh karena itu barang bawaan seperti air usahakanlah paling tidak diletakan di tengah.

Baca Juga: Karya Seniman! Ingin Tahu Pengertian dan Jenis dari Sebuah Tari Klasik, Berikut Penjelasannya


5. Jangan Biarkan Ruang Kosong

Barang-barang yang memiliki ruang seperti toples atau gelas jangan dibiarkan kosong. Isilah barang-barang tersebut dengan barang lainya seperti roti, mie instan atau lainya.

6. Tas Harus Seimbang

Barang-barang yang hendak dimasukan kedalam tas harus ditata sedemikian rupa sehingga tas menjadi seimbang. Kondisi tas yang tidak seimbang bisa membahayakan pendaki saat melewati jalur yang terlalu terjal ataupun yang dekat dengan jurang.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah