Catat! 5 Manfaat Mengkonsumsi Cokelat Hitam bagi Kesehatan, Salah Satunya Mampu Mencegah Penyakit Jantung

- 9 Februari 2023, 16:37 WIB
Ilustrasi, Manfaat konsumsi cokelat hitam bagi kesehatan tubuh
Ilustrasi, Manfaat konsumsi cokelat hitam bagi kesehatan tubuh /freepik

Bubuk kakao cokelat hitam dapat menurunkan kolesterol LDL (jahat) yang teroksidasi. Para peneliti dari sebuah studi di Meiji Seika Kaisha Ltd, Jepang.

 mengungkapkan bahwa bubuk kakao dapat berkontribusi pada penurunan kolesterol LDL, peningkatan kolesterol HDL (baik), dan penekanan LDL teroksidasi.

Jumlah konsumsi cokelat hitam yang disarankan.

Penelitian telah menunjukkan bahwa satu kotak cokelat hitam setiap hari sudah cukup untuk meningkatkan kesehatan jantung, berkat kandungan flavonol di dalamnya.

Baca Juga: Masih Bersaudara Dengan Chairil Anwar, Siapa Sosok Ruhana Kudus? Wartawati Pertama di Indonesia

Sebuah studi yang diterbitkan dalam European Heart Journal, menyoroti bahwa dosis kecil cokelat hitam dapat mengurangi risiko serangan jantung dan stroke hampir 40%.

Perlu diingat, cokelat ini tetap bukan penyembuh utama dari suatu penyakit, sehingga anda tetap perlu berkonsultasi dulu ke dokter untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah