Kaya Nutrisi, 5 Buah yang Bisa Meredakan Nyeri Asam Urat, Nomor 3 Ajaib Atasi Peradangan

- 18 September 2022, 21:38 WIB
5 Buah yang Bisa Meredakan Nyeri Asam Urat./Tangkap Layar Freepik
5 Buah yang Bisa Meredakan Nyeri Asam Urat./Tangkap Layar Freepik /

JURNAL SOREANG – Penyakit asam urat sangatlah menyakitkan bisa membuat persendian terasa sangat nyeri.

Jika asam urat sampai membengkak maka penderitanya akan merasakan sensasi panas dan kaku, bahkan merasakan dampak buruk asam urat adalah persendian.

Namun, penderita asam urat tidak hanya bisa pasrah dengan merasakan serangan dari asam urat hingga kesulitan untuk melakukan aktivitas.

Baca Juga: Sehat dan Enak, Ini 6 Sayuran untuk Menurunkan Asam Urat yang Bisa Anda Coba, No 4 Paling Efektif

Menurut Pakar Kesehatan juga menyarankan penderita asam urat untuk memperbanyak asupan buah-buahan sehat yang bisa membantu menurunkan sensasi nyeri asam urat.

Selain itu, buah-buahan ini juga dipercaya dapat mencegah datangnya serangan dari asam urat, berikut adalah 5 buah yang bisa mencegah dan meredakan nyeri asam urat.

1. Apel

Baca Juga: Bisa Diwariskan Turun-temurun, Bagaimana Cara Menghilangkan Phobia Kecoa? Simak Penjelasan Berikut

Apel adalah salah satu buah yang paling baik bagi kesehatan tubuh ini ternyata juga sangat direkomendasikan untuk penderita asam urat.

Ini disebabkan oleh apel dapat meningkatkan laju Metabolisme sekaligus membantu peluruhan kelebihan zat asam urat di dalam darah.

Halaman:

Editor: Kamila Nurdalila

Sumber: doktersehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x