Bisa Diwariskan Turun-temurun, Bagaimana Cara Menghilangkan Phobia Kecoa? Simak Penjelasan Berikut

- 18 September 2022, 21:13 WIB
Bisa Diwariskan Turun-temurun, Bagaimana Cara Menghilangkan Phobia Kecoa? Simak Penjelasan Berikut
Bisa Diwariskan Turun-temurun, Bagaimana Cara Menghilangkan Phobia Kecoa? Simak Penjelasan Berikut /erik_karits

JURNAL SOREANG - Sebagian orang mungkin memiliki masalah phobia dengan kecoa, entah itu phobia dari masa kecil atau terjadi ketika sudah dewasa.

Mengapa sebagian orang memiliki phobia ini dan sebagian orang tidak?

Ada apa dengan kecoa, mengapa mereka dapat merubah seseorang yang rasional menjadi seorang phobia yang irasional kadang memalukan diri sendiri didepan umum.

Baca Juga: Pasca Meninggalnya Eril di Sungai Aare, Apakah Ridwan Kamil Jadi Phobia Air, Sungai Dan Banjir ?

Sedangkan ada juga sebagian orang yang menganggap bahwa kecoa adalah hewan yang biasa saja, tidak menakutkan dan tidak pula menjijikan.

Lantas kenapa bisa seperti itu? Kemungkinannya bisa jadi ketika Anda kecil ibu atau orang sekitar lah yang mengajarinya.

1. Masa Kecil Seseorang Berpengaruh Terhadap Phobianya

Phobia sesuatu itu tergantung pada masa kecil seseorang, para ahli mengatakan “Anak-anak datang ke dunia sebagian besar tanpa rasa takut dan ingin tahu tentang lingkungan mereka. Melalui pembelajaran - baik dari pengalaman negatif, traumatis, atau meniru ketakutan orang tua mereka sendiri - fobia berkembang," kata Jolene Hwee, psikolog, psikoterapis dan pendiri Woman Care.

Baca Juga: Waduh! Spesific Phobia: Ketakutan Berlebihan terhadap Suatu Objek Tertentu, Berikut Akibat dan Jenisnya

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: CNAlifestyle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x