Di Usia Berapa Tepatnya Produksi Sperma dan Gairah Hubungan Intim Pria Menurun? Ini Hasil Penelitiannya

- 16 September 2022, 11:16 WIB
Ilustrasi produksi sperma dan gairah hubungan intim yang menurun
Ilustrasi produksi sperma dan gairah hubungan intim yang menurun /

JURNAL SOREANG - Anggapan bahwa menurunnya gairah dan kemampuan pria dalam hubungan intim seiring pertambahan usia adalah hal yang wajar dan pasti.

Hal tersebut disebabkan karena perubahan alami yang terjadi dalam produksi testoteron, hormon vital pria dalam aktivitas hubungan intim.

Lantas di usia berapa tepatnya pria mulai terasa mengalami penurunan libido atau gairah hubungan intim?

Baca Juga: Jangan Abai, Kenali 6 Masalah Kesehatan Reproduksi Berdasarkan Bau Miss V, Bagi Istri Ngaruh ke Hubungan Intim

Dilansir dari Man Matters, kebanyakan pria mulai memproduksi lebih sedikit sperma dan testosteron setelah berusia 30 tahun.

Maka untuk lebih tahu tepatnya usia berapa, tidak ada jawaban khusus untuk pertanyaan ini.

Banyak pria mengalami ejakulasi ketika mereka dirangsang, bahkan mereka yang berusia di atas 70 tahun.

Baca Juga: 15 Alasan Pria Muda Ingin Berhubungan Intim dengan Wanita yang Jauh Lebih Tua ini Bikin Geleng-Geleng

Tidak seperti kepercayaan populer, hubungan antara disfungsi seksual dan usia tidak begitu kuat.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Man Matters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x