5 Cara Mudah untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Apa Saja? Berikut Daftarnya

- 6 September 2022, 07:44 WIB
Olahraga menjadi salah satu cara untuk menurunkan tekanan darah tinggi
Olahraga menjadi salah satu cara untuk menurunkan tekanan darah tinggi /

Makanan tinggi kalium dapat ditemukan pada sayuran, buah-buahan, produk susu, dan tuna serta salmon.

4. Kurangi kafein

Meski belum banyak bukti bahwa kafein membuat tekanan dalam darah, tetapi ternyata dapat menyebabkan tekanan instan.

Di sisi lain, kafein juga ternyata justu dapat membuat seseorang memiliki risiko lebih rendah terkena penyakit jantung dan tekanan darah tinggi.

Baca Juga: Tak Lahir dari Keluarga Berada, Tiffany SNSD Punya Kisah Pilu Sebelum Debut Jadi Idol Kpop

Namun, jika anda terbukti sensitif terhadap kafein, lebih untuk mengurangi asupannya sekaligus melihat efek yang ditimbulkan.

5. Mengelola stress

Pendorong utama terjadinya tekanan darah tinggi adalah stress, di mana pada tingkat fisik dapat berarti detak jantung yang lebih cepat dan pembuluh darah yang menyempit.

Ketika anda mengalami stress, juga sangat mungkin untuk makan makanan yang tidak sehat dan berpengaruh terhadap tekanan darah.

Baca Juga: Benarkah Hubungan Intim Bisa Sembuhkan Kanker Kandung Kemih? Ahli Onkologi Urologi Ungkap Fakta Ilmiahnya

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah