3 Manfaat Tidur Tanpa Bra, Benarkah Bisa Cegah Payudara Kendor dan Kanker? Ternyata Begini Penjelasan Dokter

- 13 Agustus 2022, 09:27 WIB
Ilustasi. Inilah 3 manfaat tidur tanpa mengenakan bra menurut dokter Clarin Hayes, benarkah bisa cegah payudara kendor dan kanker?
Ilustasi. Inilah 3 manfaat tidur tanpa mengenakan bra menurut dokter Clarin Hayes, benarkah bisa cegah payudara kendor dan kanker? /Pixabay

 

JURNAL SOREANG – Dokter sekaligus YouTuber Clarin Hayes sempat membahas soal dampak bra yang digunakan pada saat tidur malam hari terhadap kondisi payudara.

Tak sedikit orang yang meyakini bahwa tidue menggunakan bra akan menyebabkan kanker payudara.

Tidak dipungkiri bahwa hal tersebut diyakini oleh sejumlah orang di masyarakat bahkan hal itu semakin menyebar dan membuat kekhawatiran pada sebagian wanita karena diyakini tidur memakai bra menyebabkan kanker payudara.

Baca Juga: 3 Posisi Hubungan Intim Paling Umum Dilakukan, Bukan Hanya Nikmat! Bisa Bikin Psikis Pasutri Lebih Stabil?

Dokter Clarin Hayes menanggapi soal isu tidur memakai bra akan menyebabkan kjanker payudara.

Ia menegaskan bahwa tidur memakai bra atau tidak, bukan menjadi penyebab utama payudara kendor atau bahkan kanker payudara.

Menurutnya, hal ini harus dipahami oleh masyarakat terutama wanita agar tidak menyebabkan ketakutan dengan kondisinya.

Baca Juga: 4 Langkah Ampuh agar Hubungan Intim Tahan Lama, Pasutri Bisa Lakukan Hal Ini Dijamin Klimaks Secara Bersamaan

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x