Menolak Tua dengan Minyak Zaitun, hingga Mencerahkan Wajah! Simak Manfaat Minyak Zaitun Ala dr Shindy

- 7 Februari 2022, 08:00 WIB
mintak zaitun yang memiliki banyak manfaat ala adik dari Ria Ricis, dr. Shindy/Pexels/Mareefe
mintak zaitun yang memiliki banyak manfaat ala adik dari Ria Ricis, dr. Shindy/Pexels/Mareefe /Mareefe/

Baca Juga: Manfaatkan Waktu, Ramalan KartuTarot Libra, Scorpio dan Sagitarius 07 Februari 2022

3. Menebalkan Alis dan Memanjangkan bulu mata.

Kandungan vitamin E yang sangat tinggi dapat menutrisi alis dan bulu mata, caranya dengan mengoleskan minyak zaitun ke alis dan bulu mata dengan tipis sebelum tidur lalu bilas keesokan harinya.

4. Mencegah penuaan dini, mengencangkan kulit dan mencerahkan wajah

Minyak zaitun memiliki kandungan zat linoleic acid pada minyak zaitun dapat menjaga kadar air dalam kulit wajah sehingga membuat wajah lembab, dan juga memilki kandungan polifenol yang tinggi dan kandungan antisoksidan dapat membuat kulit wajah cerah alami dan glowing.

Cara memperoleh manfaat ini adalah dengan mengaplikasikan minyak zaitun ke wajah sebelum tidur lalu dibilas keesokan harinya, namun bisa juga dijadikan sebagai masker dengan menambahkan bahan tambahan seperti madu, yougurt, hingga bubuk kopi.

Minyak zaitun juga bisa digunakan sebagai make up remover karena kandungannya yang dapat menghapus makeup terlebih makeup tahan air akan mudah terhapus.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah