Keluh Kesah Fakarich, Guru Indra Kenz Tersangka Binary Option Binomo: Gw Sedih Bro

- 16 Maret 2022, 17:29 WIB
Fakarich yang digadang-gadang guru Indra Kenz mengaku istri dan anaknya banyak yang menghujat.
Fakarich yang digadang-gadang guru Indra Kenz mengaku istri dan anaknya banyak yang menghujat. /Instagram @fakarich

JURNAL SOREANG - Publik selama ini bertanya-tanya keberadaan Fakarich yang digadang-gadang guru dari Indra Kenz, tersangka penipuan investasi Binary Option Binomo.

Apalagi baik akun media sosial milik Fakarich, tiba-tiba hilang entah kenapa hingga disangkut pautkan dengan ditahannya Indra kenz.

Fakarich sendiri disinyalir tahu banyak soal Binary Option. Terlebih dalam beberapa video yang beredar, dia bersama dengan Indra Kenz dan Nodie Wakgeng.

Baca Juga: Piala Dunia 2022 Penuh Kontroversi, Apakah Qatar Sudah Layak Jadi Tuan Rumah?

Di tengah perbincangan publik, seorang YouTuber yang juga korban Binary Option, Monica Christy mendapat kiriman screeanshoot klarifikasi Fakarich.

Menurut Monica Christy dalam unggahan YouTubenya, Rabu 16 Maret 2022, isi chat Fakarich tersebut merupakan kiriman dari salah satu followersnya.

Dalam chat tersebut, FaKarich meninta membernya untuk berhati-hati pada afiliator Binary Option yang ingin menguras uang. Dimana para Afiliator ini ingin menguasai uang member dengan dalil trabar dan dijanjikan tekniknya.

Baca Juga: Afiliator Doni Salmanan Kenakan Baju Tahanan dan Meminta Maaf, Denny Darko: Saya Yakin Ada Sesuatu Kejanggalan

Fakarich mengaku, citra Binary Option sekarang semakin rusak. Karenanya dia sendiri benci sama afiliator tersebut.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah