DPR Geram Anggaran Sektor Pangan Dipotong Lagi, Anggaran KKP dan Kementan Kena Sunat

- 16 Juli 2021, 13:22 WIB
ilustrasi lahan pertanian. DPR merasa geram karena anggaran Kementan dan KKP dikurangi lagi
ilustrasi lahan pertanian. DPR merasa geram karena anggaran Kementan dan KKP dikurangi lagi /Tim Mossholder/pexels.com/@timmossholder

Sebab sektor yang telah menyumbang 14,2 persen struktur PDB nasional dengan nilai Rp2.115 triliun mengalami pemotongan anggaran yang cukup besar.

"Apalagi Kementerian Pertanian juga sudah mengalami pengurangan anggaran pada tahun 2021 sebesar Rp6,3 Triliun, dari semula Rp21,8 tahun 2020 Triliun menjadi Rp15,5 Triliun," katanya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah