Ace Hasan Akui Banyak Hoaks Soal Dana Haji, BPKH Gelar Sosialisasi Dana Haji dengan Komisi VIII DPR dan MUI

- 10 Januari 2024, 15:10 WIB
Sosialisasi Keuangan Haji Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dengan Komisi VIII DPR dan MUI Kabupaten Bandung di Hotel Sutan Raja, Rabu 10 Januari 2024 yang diisi Wakil Ketua Komisi VIII DPR H. Ace Hasan Syadzily (kiri)
Sosialisasi Keuangan Haji Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dengan Komisi VIII DPR dan MUI Kabupaten Bandung di Hotel Sutan Raja, Rabu 10 Januari 2024 yang diisi Wakil Ketua Komisi VIII DPR H. Ace Hasan Syadzily (kiri) /Sarnapi/JURNAL SOREANG

JURNAL SOREANG - Pengelolaan dana haji masih sering diwarnai dengan berita tak benar atau hoaks sehingga perlu diluruskan.

Misalnya, dana haji dipakai untuk pembangunan infrastruktur maupun untuk kepentingan politik lain yang tak berkaitan dengan haji.

Hal itu terungkap dalam Sosialisasi Keuangan Haji Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dengan Komisi VIII DPR dan MUI Kabupaten Bandung di Hotel Sutan Raja, Rabu 10 Januari 2024.

Baca Juga: DPR dan Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Sampaikan Perkembangan Terkini Biaya Haji 2024, Apa Saja?

Hadir Wakil Ketua Komisi VIII DPR H. Ace Hasan Syadzily, Ketua DPRD Kabupaten Bandung H. Sugianto, Ketua Umum MUI Kabupaten Bandung KH. Yayan Hasuna Hudaya, dan

Hadir juga para pengurus MUI Kabupaten Bandung dan pengurus MUI dari 31 kecamatan.

Lebih jauh Ace Hasan mengatakan, DPR memiliki peran besar dalam penyelenggaraan ibadah haji maupun umrah.

 

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x