Waspada! Berikut Ini Modus-Modus Penipuan via WhatsApp, Jangan Langsung di Klik!

- 26 Juli 2023, 16:16 WIB
Ilustrasi modus penipuan
Ilustrasi modus penipuan /Pixabay

JURNAL SOREANG - Modus penipuan semakin beragam terjadi di masyarakat, salah satunya yang memanfaatkan kecanggihan teknologi.

Tidak semua masyarakat pengguna ponsel mengerti jenis-jenis penipuan melalui aplikasi WhatsApp.

Penipu juga kerap memanfaatkan ketidak tahuan pengguna WhatsApp yang sudah berumur.

Baca Juga: 2 Weton yang Diprediksi akan Bisa Banjir Cuan di Bulan Agustus 2023, Yuk Cek Apakah Weton Anda Masuk Daftar

Diantara banyaknya modus, yang belakangan dialami masyarakat adalah menerima file berbentuk APK dan PDF. Dan pada saat di klik ponsel pemiliki akan dikuasai oleh si penipu.

Sejauh ini terdapat 8 modus penipuan menggunakan WhatsApp yang harus diwaspadai berikut ini:

1. Berbentuk undangan pernikahan

Biasanya si penipu akan mengirim undangan palsu dengan format .apk, Ditambah dengan pesan kepada pemiliki WhatsApp bahwa mereka menunggu kehadiran kita. Pesan ini sebagai pemancing rasa penasaran untuk membuka undangan. Untuk terhindar dari penipuan, jangan langsung membuka undangan apabila nomor pengirim tidak dikenal.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Instagram @perupadata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x