Peran Indonesia dalam Perekonomian di ASEAN, Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 3-4

- 8 Maret 2023, 14:19 WIB
Ilustrasi, Peran Indonesia dalam Perekonomian di ASEAN, Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 3-4
Ilustrasi, Peran Indonesia dalam Perekonomian di ASEAN, Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 3-4 /Tangkapan layar buku tematik

1. Mengapa hari ini merupakan hari yang penting bagi Udin dan kawan-kawan?

Jawaban:
Hari ini merupakan hari penting bagi Udin dan kawan-kawan karena mereka akan berkunjung ke pameran budaya ASEAN yang diselenggarakan oleh Sekretariat ASEAN di Jakarta.

2. Apa yang dapat dipelajari dari anjungan khusus yang dikelola oleh sekretariat ASEAN?

Jawaban:
Anjungan khusus yang dikelola ASEAN menampilkan berbagai informasi tentang peranan ASEAN dalam mengembangkan wirausaha kecil dari tiap negara.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ungkap Banyak Hal Tentang Kehidupan Cinta Anda Melalui Pasangan yang Terlihat Paling Bahagia!

3. Apa pengalaman belajar yang diperoleh Edo?

Jawaban:
Edo terkesan dengan berbagai macam makanan khas tiap negara.

Ada singkong santan khas Thailand, ada Pho dari Vietnam, ada Larb dari Laos, dan masih banyak lagi makanan lain.

4. Apa pengalaman belajar yang diperoleh Beni?

Jawaban:
Pengalaman belajar yang didapat oleh Beni adalah inovasi yang dilakukan anjungan Brunei untuk memperkenalkan Wayang Asik.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x