Seni Rupa Murni, Berikut Pengertian dan Fungsinya dan Keindahan dari Hasil Karya Seniman

- 28 Februari 2023, 19:39 WIB
Ilustrasi seniman sedang melukis, Karya seni murni merupakan sebuah hasil atau bentuk karya seni yang dalam proses pembuatanya menghasilkan karya yang fungsinya hanya untuk dinikmati keindahanya
Ilustrasi seniman sedang melukis, Karya seni murni merupakan sebuah hasil atau bentuk karya seni yang dalam proses pembuatanya menghasilkan karya yang fungsinya hanya untuk dinikmati keindahanya /Freepik

Sebagai contoh, manusia selalu menggunakan meja, kursi, piring, dan lain sebagainya untuk kegiatan sehari-hari.

Semua itu merupakan bentuk karya seni yang menjadi salah satu kebutuhan manusia.

- Sarana Peribadatan

Baca Juga: Siap-siap Dihantam Badai Uang! Primbon Jawa Sebut 5 Weton ini Paling Bejo, Hokinya Mengalir Terus

Seni rupa juga bisa menjadi sarana untuk mendekatkan diri kepada sang pencipta. Contoh dari fungsi yang satu ini, contohnya kaligrafi, lukisan, hingga pahatan bisa memunculkan rasa takjub dan membuat seseorang mengingat sang pencipta.

Dengan hal itu, kita bisa melihat bahwa pentingnya dari sebuah seni dari kehidupan sehari-hari.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x