Inilah Gaya Belajar Efektif Elon Musk! Dua Aturan yang Harus diterapkan Patut dicoba

- 7 Juni 2022, 14:56 WIB
Elon Musk/inilah gaya belajar elon musk/
Elon Musk/inilah gaya belajar elon musk/ /instagram @elonrmuskk/

Baca Juga: Tes IQ: Layak Dikatakan Jenius, jika Anda Menemukan Cara Membuat 3 Segitiga dengan Memindahkan 2 Korek Api

Hal inilah yang menyebabkan pemikiran kita banyak diselimuti oleh pikiran yang dikhawatirkan malah bisa menyebabkan salah berpikir.

Jadi, jika ingin mempelajari sesuatu dengan lebih cepat dan sebenarnya, maka mulailah dengan pengetahuan yang membentuk batang yang kokoh terlebih dahulu atau prinsip-prinsip dasar.

Pada awalnya, mungkin sedikit lebih lambat, tapi dengan batang yang kokoh, tidak mungkin memiliki dasar yang kuat yang bisa mendukung pembelajaran atau keterampilan tambahan berikutnya.

Baca Juga: Prediksi UEFA Nations League Swiss vs Spanyol ,Head to Head dan Susunan Pemain, Apakah La Furia Roja Bangkit

2. Sambung Ranting Pengetahuan

Elon Musk mampu menjangkau berbagai sektor yang dimulai dengan batang yang kokoh dan akar yang padat, lalu saat ia memperluas pengetahuannya ia memulai menghubungkan cabang serta daun dari pohon tersebut, dengan cabang dan daun dari pohon lainnya.

Elon Musk tidak pernah mempelajari sepotong informasi secara acak, semua yang Elon Musk pelajari ia hubungkan kembali kepada pondasi pengetahuan yang lebih dalam dan lebih kokoh.

Baca Juga: Rumor Transfer La Liga: Angel Di Maria Bisa Jadi Solusi Barcelona, Aurelien Tchouameni ke Real Madrid?

Dr. Indrawan juga menjelaskan bahwa Jack DG dalam tulisannya juga mengatakan kebanyakan daripada kita bukan master gardener atau ahli kebun, melainkan kolektor ranting.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x