Perlu Tahu! Inilah Jalur dan Kuota PPDB 2023 Jawa Tengah Tingkat SMA dan SMK, Berikut Rinciannya

10 Juni 2023, 15:35 WIB
ilustrasi SMA, Perlu Tahu! Inilah Jakur dan Kuota PPDB 2023 Jawa Tengah Tingkat SMA dan SMK, Berikut Rinciannya /unsplash/ Ed Us/

JURNAL SOREANG - Sebelum mendaftar PPDB 2023 SMA dan SMK di Jawa Tengah, para siswa perlu mengetahui berapa kuota yang disediakan.

Hal tersebut penting dilakukan agar siswa mempersiapkan diri untuk bisa memilih sepolah yang di inginkan.

Lantas berapa kouta yang tersedia untuk PPDB 2023 di Jawa Tengan jenjang SMA dan SMK, seperti dikitip dari Istagram @pdkjateng.

Baca Juga: 5 Cara Ampuh Mengobati Kucing Sakit Mata agar Tidak Terinfeksi Lebih Parah

Untuk jalur pendaftaran terdapat 4 jalur yaitu jalur zonasi, jalur prestasi, jalur perpindahan orang tua atau wali, serta jalur afirmasi.

Sedangkan untuk kuotanya dari setiap jalur memiliki jumlah kuota yang berbeda-beda.

Dari keempat jalur tersebut, kuota masing-masing berbeda jumlahnya.

Untuk jalur zonasi PPDB 2023 Jawa Tengah Jenjang SMA menyediakan kuota Minimal 55 Persen.

Sedangkan untuk jalur prestasi PPDB 2023 Jawa Tengah menyediakan kuota minimal 20 persen.

Baca Juga: Rekomendasi PPDB 2023: Inilah 25 SMA dan MA Unggulan yang Ada di Lamongan, Adakah Sekolah Impianmu?

Untuk jalur Afirmasi di bagi lagi menjadi beberapa bagian yakni terdiri dari 13 persen siswa miskin, maksimal 2 persen siswa yatim piatu, maksimal 2 persen anak panti, serta 3 persen anak tidak sekolah.

Sedangkan untuk SMK terdapat 3 jalur yakni jalur prestasi, jalur domisili, dan jalur afirmasi, yang memiliki jumlah kuota yang berbeda-beda pula.

Untuk jalur prestasi PPBD 2023 Jawa Tengah menyediakan kuota minimal 75 persen.

Kemudian untuk jalur domisili terdekat PPDB 2023 Jawa Tengah menyediakan maksimal 10 persen.

Dan untuk jalur afirmasi 15 persen yang dibagi menjadi beberapa bagian yakni siswa miskin 8 persen, kemudian siswa yatim/piatu maksimal 2 persen, lalu anak panti maksimal 2 persen, dan anak tidak sekolah 3 persen.***

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Instagram

Tags

Terkini

Terpopuler