Kota Cimahi Punya 6 SMA Terbaik dari Nilai UTBK 2022, Mana Saja? ini Daftarnya untuk Rujukan PPDB 2023

4 Juni 2023, 13:40 WIB
Ilustrasi SMA. Inilah Daftar 6 SMA di Cimahi, Jawa Barat yang masuk TOP 1000 se Indonesia, Wajib Diketahui untuk PPDB 2023! /Instagram /

JURNAL SOREANG - Cimahi adalah sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Kota Cimahi sendiri sering dijuluki sebagai kota tentara dan kota hijau. Dijuluki kota tentara karena Sekitar 60 persen wilayah kota Cimahi digunakan sebagai pusat pendidikan militer serta fasilitas kemiliteran lainnya oleh tentara.

Tak heran jika kota Cimahi memiliki beberapa tempat pendidikan terbaik yang masuk dalam jajaran sekolah top se Indonesia.

 

Sekolah terbaik dapat dilihat melalui Nilai UTBK tahun 2022 versi LTMPT.

Kota Cimahi memiliki 6 SMA terbaik yang dapat digunakan sebagai referensi PPDB 2023 berikut daftarnya.


1. SMA NEGERI 2 CIMAHI

Peringkat Nasional: 307
Nilai UTBK: 546,218

2. SMA NEGERI 1 CIMAHI

Peringkat Nasional: 404
Nilai UTBK: 537,962.

Baca Juga: Intip SMA Terbaik di Purworejo yang Masuk Jajaran Sekolah TOP 1000 se Indonesia, Bisa Jadi Rebutan di PPDB

3. SMA SANTA MARIA 3

Peringkat Nasional: 414
Nilai UTBK: 537,088

4. SMA NEGERI 3 CIMAHI

Peringkat Nasional: 667
Nilai UTBK: 524,928

5. SMA NEGERI 5 CIMAHI

Peringkat Nasional: 770
Nilai UTBK: 520,627

6. SMA NEGERI 4 CIMAHI

Peringkat Nasional: 887
Nilai UTBK: 516,667.

 

Demikian 6 SMA terbaik di kota Cimahi menurut Nilai UTBK 2022.***

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal Soreang FB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Sarnapi

Sumber: LTMPT

Tags

Terkini

Terpopuler