5 Rekomendasi Coffee Shop di Bali Kental dengan Nusansa Seni, Tempatnya Cocok Buat Anak Nyeni

- 11 Oktober 2023, 19:59 WIB
salah satu coffee shop yang cocok buat anak nyeni/ instagram/ nadhiheritage
salah satu coffee shop yang cocok buat anak nyeni/ instagram/ nadhiheritage /Instagram

JURNAL SOREANG - Berkunjung ke coffee shop seperti hal yang pasti sudah dirasakan orang – orang. Baik hanya sekedar menikmati kopi, suasana, mengerjakan tugas, mencari inspirasi, dan sebagainya. Sebagai pecinta seni atau nyeni berkunjung ke coffee shop sudah pasti hal yang ingin dikunjungi.

Dengan berkunjung ke coffee shop mereka dapat mencari atau menuangkan ide seninya ke karyanya. Di Bali kalian bisa temukan coffee shop yang pas buat kalian anak nyeni. Berikut 5 coffee shop di Bali yang cocok buat anak nyeni.

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 12 Oktober 2023! Virgo, Cancer, dan Leo Biarkan Energi Cinta Memperkuat Ikatan

1. Seniman Coffee Studio Ubud

Coffee shop ini sedang ramai dibincangkan beberapa pecinta kopi. Karena coffee shop ini memiliki beragam kopi di berbagai daerah Indonesia. Dibangun dari tahun 2010 membuat coffee shop ini digemari baik turis lokal maupun asing.

Coffee shop ini cocok buat anak nyeni atau pecinta seni terutama seni rupa. Karena ukiran dindingnya masih khas budaya bali dan seperti merasa berkumpul bersama keluarga besar yang kursinya dari plastik.

2. Imadji Space

Imadji Space ini bisa kalian temukan di outlet The Keranjang Bali. Bukan hanya disana, mereka memiliki dua otlet lainnya seperti di Ramayana dan dan Sunshine. Imadji Space ini cocok buat anak nyeni karena arsitektur bangunannya seperti ruang komunal.

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 12 Oktober 2023! Libra, Scorpio, dan Sagitarius Selesaikan Masalah yang Tertunda

3. Huma Café

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x