10 Pemain Termahal di Grup D Piala Dunia 2022, Sang Juara Bertahan Prancis Tak Ada Lawan

- 3 April 2022, 21:02 WIB
N'Golo Kante.
N'Golo Kante. /

JURNAL SOREANG – Sudah ada 29 tim yang memastikan langkah mereka aman di Piala Dunia 2022 Qatar.

Ke 29 tim tersebut telah mendapatkan Grup nya masing-masing dan tingga mempersiapkan strategi yang ciamik untuk mengalahkan awan-awan mereka.

Piala Dunia 2022 dijadwalkan akan berlangsung di Qatar pada 21 November sampai 18 Desember akhir tahun ini.

Baca Juga: Lolos Piala Dunia 2022, 5 Rekomendasi Street Food Prancis yang Cocok di Lidah Kita, Dijamin Ketagihan!

Dari pembagian Grup tersebut, sang juara bertahan Prancis menempati Grup D bersama Denmark, Tunisia dan satu tim lagi akan ditentukan dari babak playoff Antarkonfederasi.

Melihat daftar peserta Grup D, pastinya Prancis bakal menjadi favorit melaju ke babak selanjutnya.

Tetapi dalam Grup ini juga, terdapat para pemain dengan harga mahal yang didominasi oleh skuad timnas Prancis.

Baca Juga: Imsakiyah dan Berbuka Puasa Yogyakarta, Senin 4 April 2022 Beserta Lafaz Niat Puasa Lengkap dengan Artinya

Berikut 10 pemain termahal di Grup D :

  1. Kylian Mbappe

Menjadi pemain termahal saat ini di usianya yang baru menginjak 23 tahun, kualitas Kylian Mbappe tidak perlu diragukan lagi.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Transfermakt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x