Hasil Survey: Lebih dari 66,7 Persen Masyarakat Indonesia Siap Menerima Vaksinasi Covid-19

- 18 November 2020, 20:54 WIB
Ilustrasi Vaksin.*
Ilustrasi Vaksin.* /

“Temuan dari survei ini menggembirakan dan akan membantu kami membangun kebijakan yang tepat untuk vaksinasi COVID-19. Namun vaksin saja tidak akan mengakhiri pandemi,” kata Debora.

Debora menambahkan, masyarakat juga tetap harus menerapkan protokol kesehtan 3M, memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak fisik jika ingin keluar dari krisis ini dalam posisi yang lebih kuat dari sebelumnya.

Baca Juga: Polri Batal Mintai Keterangan Lurah Petamburan Setyanto Akibat Ia Positif Covid-19

“Sebagai survei vaksin COVID-19 terbesar di Indonesia, kekayaan dan luasnya hasil dari survei ini sangat berharga seiring dengan upaya kami untuk mengatasi dampak terburuk pandemi ini bagi masyarakat Indonesia melalui intervensi berbasis bukti,” kata Dr. Paranietharan selaku Representatif WHO untuk Indonesia.***

Halaman:

Editor: Handri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah