CPNS 2023: Kisi-kisi Tes Wawasan Kebangsaan, Pelajari untuk Persiapan

- 27 Agustus 2023, 11:00 WIB
ilustrasi lambang Pancasila dasar negara
ilustrasi lambang Pancasila dasar negara /

1. Memahami Landasan Hukum, Konsep dan Prinsip dasar Bhineka Tunggal Ika

Tata Negara

1. Memahami sistem ketatanegaraan

2. Memahami macam-macam demokrasi dan prinsip-prinsipnya.

Pada tahun 2021 dan 2022, TWK berjumlah 30 soal dengan skor penuh 150. Belum diketahui berapa jumlah soal tes dalam tahap SKD CPNS 2023, namun pasti akan disosialisasikan terlebih dahulu oleh Kementerian PAN RB sebelum pelaksanaanya. ***

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah