Wow! Demo Mahasiswa di depan Istana Bogor, 6 Isi Tuntutan Disampaikan Dalam Aksi

- 8 April 2022, 23:13 WIB
Ilustrasi ribuan mahasiswa, Wow! Demo Mahasiswa di depan Istana Bogor, 6 Isi Tuntutan Disampaikan Dalam Aksi
Ilustrasi ribuan mahasiswa, Wow! Demo Mahasiswa di depan Istana Bogor, 6 Isi Tuntutan Disampaikan Dalam Aksi /Tangkapan layar Twitter tanam yang baik

Beberapa tuntutan Aksi Nasional Geruduk Istana Negara sebagai berikut :

1. Mendesak dan menuntut Jokowi untuk bersikap tegas menolak dan memberikan pernyataan sikap terhadap penundaan pemilu 2024 atau masa jabatan tiga periode karena sangat jelas menghianati konstitusi negara

2. Menuntut dan mendesak Jokowi untuk menunda dan mengkaji ulang UU IKN termasuk dengan pasal-pasal yang bermasalah dan dampak yang ditimbulkan dari aspek lingkungan, hukum, sosial, ekologi, politik, ekonomi dan kebencanaan.

Baca Juga: Disodori Menu Vegan Saat Rapat, Sejumlah Pejabat Pemerintahan Oxford Malah Cari Daging ke Restoran Terdekat

3. Mendesak dan menuntut jokowi untuk menstabilkan harga dan menjaga ketersediaan bahan pokok di masyarakat dan menyelesaikan permasalahan ketahanan pangan lainnya

4. Mendesak dan menuntut Jokowi untuk mengusut tuntas para mafia minyak goreng dan mengevaluasi kinerja menteri terkait

5. Mendesak dan menuntut Jokowi untuk menyelesaikan konflik agraria yang terjadi di Indonesia

6. Menuntut dan mendesak Jokowi-Maruf untuk berkomitmen penuh dalam menuntaskan janji-janji kampanye di sisa masa jabatannya.

Baca Juga: Tega Banget Sih! Robot Trading Fahrenheit Tipu 550 Korban dengan Total Kerugian Rp480 Miliar

Aliansi BEM Seluruh Indonesia bersama Aliansi BEM PTMI mengajak Aliansi-aliansi dan kampus-kampus yang ada di seluruh indonesia yang belum tergabung dalam aliansi manapun untuk bergabung bersama BEM Seluruh Indonesia.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram @bem_si


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah