Simak! Fakta Menarik Kota Palembang, Salah Satunya Ada Alquran Terbesar di Dunia

- 20 November 2021, 10:56 WIB
Ilustrasi, Kota Palembang dikenal dengan adanya Al Quran terbesar di dunia yang menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung
Ilustrasi, Kota Palembang dikenal dengan adanya Al Quran terbesar di dunia yang menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung /Yoga Maulana/tangkap layar Instagram @zahrajuwita

2. Perkampungan Arab

Diperkirakan sekitar 300 tahun yang lalu, masyarakat Arab datang ke Palembang untuk berdagang dan menyebarkan Agama Islam.

Kampung Arab terletak di sepanjang Sungai Musi, baik di bagian Ilir, maupun yang di bagian Ulu, tepatnya berada di Lorong Asia dan Kampung Sungai Bayas.

3. Pernah Jadi Kota Terbersih se-ASEAN

Pada 2006, Palembang mendapat predikat kota terkotor di Indonesia. Di tahun berikutnya, kota itu justru berhasil menyabet kota terbersih di Indonesia dan meraih Adipura.

Bahkan tak hanya di Indonesia, Palembang pernah jadi kota terbersih (Environmentally Sustainable City) di Asia Tenggara.

Baca Juga: Wajib Diketahui! Berikut Cara Mengenal Konsep Law Of Attraction Atau Hukum Ketertarikan

4. Alquran Terbesar di Dunia

Bayt Al-Quran Al Akbar yang berada di kawasan Soak Bujang, Gandus, Palembang menjadi salah satu tujuan wisata religi yang banyak didatangi oleh para wisatawan.

Di tempat itu terdapat Alquran raksasa berukuran 1,77×1,4 meter dengan tebal 2,5 meter.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah