Hikmah dan Keutamaan Zakat fitrah di Bulan Ramadhan

- 1 April 2024, 20:30 WIB
 Ilustrasi zakat fitrah./ Freepik
Ilustrasi zakat fitrah./ Freepik /

3. Memperoleh keberkahan harta

Ketika kita memberikan sebagian harta kita untuk membantu sesama, Allah akan melipatgandakan keberkahan dalam rezeki kita. Dengan mengeluarkan zakat fitrah, kita juga belajar untuk menghargai dan mensyukuri apa yang telah kita miliki.

4. Menjalin kepedulian sesama

Zakat fitrah juga menjadi sarana untuk terjalinnya kepedulian dan silaturahim antara sesama umat Islam. Dalam bulan Ramadhan, umat Muslim mempunyai kesempatan untuk memperbaiki diri dan beramal sebanyak-banyaknya. Zakat fitrah menjadi penyempurna ibadah puasa bulan suci Ramadhan dan membantu memperbaiki hubungan sosial antara sesama muslim.

Baca Juga: Atlet Berprestasi Asal Kabupaten Bandung Mendapat 'Uang Kadeudeuh' di Bulan Ramadhan, Ini Harapan Kang DS

5. Berbagi kebahagiaan sesama umat muslim

Zakat fitrah juga memilki hikmah untuk berbagi kebahagiaan dengan sesama umat muslim. Melalui zakat fitrah, umat islam dapat membantu mereka yang berkontribusi dan berkontribusi dalam meningkatkan kesejahteraan umat islam.

6. Membersihkan diri dari perbuatan sia-sia.

Zakat fitrah juga memiliki hikmah untuk membersihkan diri dari perbuatan yang sia-sia. Dalam hadis riwayat Abu Daud dan Ibnu Majah, Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah sebagai pembersih bagi orang yang berpuasa dari perbuatan sia-sia dan kata kotor.

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 2 April 2024! Libra, Scorpio, dan Sagitarius Dapatkan Perhatian dengan Tersenyum Cerah

Halaman:

Editor: Josa Tambunan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah