Belum Banyak yang Tahu Sejarah Candi Borobudur, Simak Ya Penjelasannya

- 2 Agustus 2023, 20:11 WIB
Ilustrasi, Simak! Mengungkap Salah Satu Sejarah di Balik Keajaiban Candi Borobudur Paling Menakjubkan di Dunia
Ilustrasi, Simak! Mengungkap Salah Satu Sejarah di Balik Keajaiban Candi Borobudur Paling Menakjubkan di Dunia /Pixabay

 

Di mana lereng-lerengnya terletak di teras. Selain itu, terdapat etimologi rakyat lainnya. Misalnya kata Borobudur berasal dari ucapan "para Buddha" yang karena pergeseran bunyi menjadi Borobudur.

Penjelasan yang lainnya adalah nama Borobudur ini berasal dari kata Bara dan Budur. Bara berasal dari kata Sanskerta "vihara" yang berarti kompleks candi dan bihara atau asrama (Poerbatjaraka dan Stutterheim).

Sementara itu, kata Budur mengingatkan kita kepada bahasa Bali Bedhur yang artinya di atas. Jadi, nama Borobudur dapat diartikan asrama atau bihara (kelompok)***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Buku Borobudur CANDIKU YANG MEGAH karya Basrowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah