Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan Bagaimana Bacaannya? Simak Lengkapnya di Sini

- 17 April 2023, 20:39 WIB
Ilustrasi, Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan Bagaimana Bacaannya? Simak Lengkapnya di Sini
Ilustrasi, Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan Bagaimana Bacaannya? Simak Lengkapnya di Sini /Unsplash

JURNAL SOREANG - Inilah bacaan niat zakat fitrah untuk anak perempuan, simak lengkapnya di artikel ini.

Zakat fitrah wajib ditunaikan oleh setiap muslim.

Seperti yang tertera dalam QS. Al Baqarah ayat 43, Allah subhanahuwataala memerintahkan agar umatnya menunaikan zakat.

Baca Juga: Simak! Berikut Cerita Kue Khas Lebaran yang Tersedia Turun Temurun, Ternyata Peninggalan Belanda

وَأَقِيمُوا الصَّلاةَ وَآتُوا الزَّكَاةَ وَارْكَعُوا مَعَ الرَّاكِعِينَ

Sebagaimana tercantum di dalam QS Al Bawarah ayat 43 yang artinya:

“Dan dirikanlah sholat, tunaikanlah zakat dan rukulah beserta orang-orang yang ruku”

Baca Juga: Jelang Lebaran Masih Punya Hutang Sana sini? Mbah Moen Beri Doa Khusus pemicu Kelancaran Rezeki dan Keuangan!

Namun, bagaimana jika kita membayarkan zakat fitrah bukan untuk diri sendiri?

Sebut saja ketika kita membayarkan zakat fitrah untuk anak perempuan, bagaimana bacaan niatnya?

Dirangkum dari Bimas Islam, inilah bacaan niat zakat fitrah untuk anak perempuan.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Bimas Islam Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x