4 Bacaan Doa yang Dapat Diamalkan di Malam Nisfu Syaban 2023, dengan Tulisan Arab dan Latin

- 7 Maret 2023, 21:43 WIB
Ilustrasi. Seorang pria yang memperbanyak bacaan doa di malam Nisfu Syaban 2023/rawpixel.com/freepik
Ilustrasi. Seorang pria yang memperbanyak bacaan doa di malam Nisfu Syaban 2023/rawpixel.com/freepik /

JURNAL SOREANG - Salah satu amalan yang dianjurkan pada malam Nisfu Syaban ialah membaca doa.

Berikut ini bacaan doa lengkap dengan tulisan arab dan latin, yang dapat diamalkan di malam Nisfu Syaban 2023.

 

Seperti yang diketahui, malam Nisfu Syaban 2023 terjadi hari ini Selasa, 7 Maret 2023 tepatnya setelah matahari terbenam atau waktu maghrib.

Malam Nisfu Syaban merupakan malam pertengahan bulan Syaban yang jatuh setiap tanggal 15 bulan Syaban.

Di malam istimewa ini, dianjurkan untuk memperbanyak amalan dan menjalankan sebagaimana disampaikan Rasulullah SAW dalam hadits-nya:

Baca Juga: Hokinya Melesat! 3 Shio Ini Beruntung Sepanjang Maret 2023, Terima Banyak Rezeki

Melansir dari situs resmi Kemenag, diriwayatkan dalam hadits Ibnu Majah, bahwasannya Allah SWT akan mengabulkan permohonan hamba-Nya yang bersungguh-sungguh.

"Ketika malam Nisfu Syaban tiba, maka beribadahlah di malam hari dan puasalah di siang hari. Sungguh (rahmat) Allah turun ke langit dunia saat tenggelamnya matahari."

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x