10 Fakta Unik dan Menarik Presiden Soekarno, yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mengusir Israel

- 11 Februari 2023, 20:58 WIB
10 Fakta Unik dan Menarik Presiden Soekarno, yang Jarang Diketahui
10 Fakta Unik dan Menarik Presiden Soekarno, yang Jarang Diketahui /Tangkap layar youtube/

Dalam tulisan berjudul “Putra Sang Fajar” edisi pertama Soekarno disebut orator ulung karena dapat meyakinkan dan mempengaruhi pendengarnya.

7. Pemberani
Ketika Amerika Serikat memberikan bantuan kepada Indonesia, tetapi Soekarno mengetahui ada udang di balik batu, beliau berkata ‘’Persetan dengan bantuanmu’’.

Soekarno menolak karena bantuan yang diberikan tidak tulus dan hanya sebagai penekan negara untuk memerangi faham komunisme.

Baca Juga: Wow! 9 Perempuan Cantik ini Ternyata Pernah Dinikahi Oleh Soekarno, Salah Satunya Berasal Dari Jepang

8. Presiden Yang Paling Disegani Amerika Serikat.
Sampai sekarang hanya Soekarno yang Presiden Indonesia yang paling disegani oleh Amerika Serikat, ini bukan Omong kosong belaka.

Salah satu buktinya saat Presiden Soekarno mengunjungi Amerika, beliau disambut dengan tembakan kehormatan 21 kali.Sangat jarang sekali Amerika mau melakukanya kalau bukan karena segan dan hormat kepada Soekarno

9. Usir Israel
Diketahui Bung Karno sangat Bersimpati kepada Negara Palestina yang di jajah Israel.Tindakan nyatanya bukan hanya berkoar mendukung Palestina.

Terbukti saat ASEAN GAMES 1962 di Jakarta, Soekarno mengusir kontingan Israel.Sebagai balasan KOMITE OLIMPIADE INTERNATIONAL membatalkan keikutsertaan Indonesia yang diadakan di Jepang 1964.

Baca Juga: Cek Fakta, Soekarno Pernah Menikah dengan Wanita Keturunan Jepang, Ini Nama Aslinya

10. Pemersatu Bangsa Indonesia
Kalau kita bayangkan menyatukan bangsa adalah hal yang sulit untuk dilakukan, karena Indonesia memiliki berbagai macam budaya dan suku yang berbeda beda.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x