Rajab 2023: Bolehkah Menggabungkan Puasa Rajab dan Qadha Ramadhan? Cek di Sini!

- 10 Januari 2023, 13:48 WIB
Ilustrasi. bagaimana hukumnya menggabung puasa Rajab dan qadha Ramadhan
Ilustrasi. bagaimana hukumnya menggabung puasa Rajab dan qadha Ramadhan /Pixabay/ mohamed Hassan

Hukum Menggabungkan Puasa Rajab dan Qadha Ramadhan

Berdasarkan keterangan Abu Bakal bin Syatta' dalam Kitabnya I'anatut Talibin Hasyiyah Fathul Muin, mengutip fatwa  Al-Barizi, bahwa puasa qadha Ramadhan dapat dilakukan dengan puasa di hari-hari yang dianjurkan berpuasa (yang dihukumi sunah). 

Bahkan jika hanya berniat puasa qadha Ramadhan maka akan tetap mendapatkan pahala puasa yang dianjurkan tersebut. 

Baca Juga: Drama Korea 'Reborn Rich' Dipilih Pemirsa Sebagai Drama dengan Ending Terburuk, Mengapa?

Berlaku juga untuk 2 puasa yang dianjurkan, semisal 2 puasa sunah makan bisa digabungkan. 


ومن ثم أفتى البارزي بأنه لو صام فيه قضاء أو نحوه حصلا نواه معه أو لا وذكر غيره أن مثل ذلك ما لو اتفق في يوم راتبان كعرفة ويوم الخميس انتهى

"Syeikh Al-Barizi berfatwa apabila berpuasa qadha atau lainnya di hari-hari yang dianjurkan berpuasa, maka bisa mendapatkan pahala keduanya, baik disertai menyebutkan niat (puasa sunah) ataupun tidak. Ulama lain menyebutkan, apabilan seseorang bertepatan dalam satu hari puasa rutin, seperti puas Arafah di hari Kamis."

Baca Juga: Drama Korea 'Reborn Rich' Dipilih Pemirsa Sebagai Drama dengan Ending Terburuk, Mengapa?

Dari keteragan tersebut jika masih memiliki hutang pausa Ramadhan, bisa menqadhanya di Bulan Rajab, dengan hanya berniat qadha Ramadhan secara otomatis akan mendpatakan pahala puasa Rajab. 

Niat Puasa Qadha Ramadhan

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah