Bagaimana Hukumnya Suami Jarang Memberikan Nafkah Batin Hubungan Intim pada Istri? Begini Jawaban Ustadz

- 15 September 2022, 11:57 WIB
Bagaimana Hukumnya Suami Jarang Memberikan Nafkah Batin Hubungan Intim pada Istri? Begini Jawaban Ustadz
Bagaimana Hukumnya Suami Jarang Memberikan Nafkah Batin Hubungan Intim pada Istri? Begini Jawaban Ustadz /Tangkap layar youtube Bali Mengaji

Atas dasar itulah mengapa seorang istri tidak boleh menolak ajakan suami untuk melakukan hubungan intim.

"Kalau suami ditolak, ya bahaya takutnya kemana-kemana, istri punya rasa malu wong lanang gak punya sifat malu." Sambung Ustadz Kholiful Hadi.

Baca Juga: Hubungan Intim, Bukan Hanya Kepuasan! Ini 5 Jenis Orgasme Yang Sering Didapat Oleh Wanita, Ini Fakta Ilmiahnya

Ustadz Kholiful Hadi menyatakan memang tidak ada dalil khusus dari Nabi yang berisi tentang hukum suami menolak ajak istri untuk berhubungan intim.

Namun perlu digaris bawahi bahwa hikmah menikah adalah pasangan suami istri yang bisa saling memuaskan satu sama lain.

"Maka berdasarkan hikmah menikah, jika istri sampai tidak dikasih (hubungan intim) suaminya, dan istri sampai menderita apalagi sampai mencari ke orang lain, maka suami berdosa." Tegasnya.

Baca Juga: Wow! Boygroup Kpop ONEUS Raih Kemenangan Kedua Untuk Lagu Same Scent Di Show Champion

Untuk itu jika suami memang tidak bisa melayani istri dengan alasan syari sampaikan langsung dengan kata-kata yang santun.

Istri juga harus bisa memahami jika kondisi suami jelas tidak memungkinkan untuk melayaninya melakukan hubungan intim.

Semoga rumah tangga kita semua selalu dilindungi dan diberkahi Allah SWT, aamiin ya robbal alamin. Wallahu'alam Bissawab.***









Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah