Cara dan Niat Mandi Wajib atau Junub Setelah Berhubungan Intim Bagi Pasturi, Berikut Tata Cara Lengkapnya

- 12 September 2022, 09:12 WIB
Cara dan Niat Mandi Wajib atau Junub Setelah Berhubungan Intim Bagi Pasturi, Berikut Tata Cara Lengkapnya
Cara dan Niat Mandi Wajib atau Junub Setelah Berhubungan Intim Bagi Pasturi, Berikut Tata Cara Lengkapnya /Pixabay/Fizkes/


Bagi perempuan, tata cara mandi wajib sebenarnya sama saja dengan pria.

Hanya saja yang membedakan adalah wanita tidak perlu menyela pangkal rambut.

Baca Juga: Apakah Jahe Bisa Berperan Terhadap Stamina Hubungan Intim? Simak Pejelasanya Di Sini

Bahkan tidak perlu membuka jalinan rambutnya. Hal ini sesuai dengan rujukan HR At-Tirmidzi.

Dalam riwayat tersebut, Ummu Salamah bertanya kepada Nabi Muhammad SAW:

"Aku bertanya, wahai Rasulullah! Sesungguhnya aku ini perempuan yang sangat kuat jalinan rambut kepalanya, apakah aku boleh mengurainya ketika mandi junub? Maka Rasulullah menjawab, Jangan, sebetulnya cukup bagimu mengguyurkan air pada kepalamu 3 kali guyuran."

Maka, tata cara mandi wajib untuk perempuan adalah sebagai berikut:

1. Niat.

2. Membasuh tangan sebanyak 3 kali.

3. Membasuh alat kelamin dari kotoran dan najis.

Halaman:

Editor: Azmy Yanuar Muttaqien

Sumber: Muslim Or Id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x