4 Peristiwa Besar yang Terjadi pada Bulan Rajab, Apa Saja? Berikut Ini Daftarnya

- 1 Februari 2022, 22:20 WIB
4 peristiwa besar yang terjadi di bulan Rajab
4 peristiwa besar yang terjadi di bulan Rajab /Pixabay/SyauqiFillah

Peristiwa besar pertama yang terjadi pada bulan Rajab adalah peristiwa Isra Mi’raj yang menjadi salah satu mukjizat Nabi Muhammad SAW.

Isra Mi’raj merupakan perjalanan yang dilakukan oleh Nabi Muhammad dalam kurun waktu satu malam saja.

Pada mulanya, Nabi Muhammad berangkat bersama dengan Malaikat Jibril dari Masjidil Haram menuju Masjidil Aqsa.

Baca Juga: Jangan Sampai Salah! Berikut Ini Adalah Hal yang Harus Dilakukan Jika Lupa Membaca Niat Puasa Rajab

Setelah sampai di Masjidil Aqsa, Nabi pun kemudian naik ke atas langit hingga sampai ke Sidratul Muntaha.

Selama perjalanan ke langit tersebut, Nabi diperlihatkan berbagai keindahan surga dan menakutkannya neraka.

2. Perintah salat

Peristiwa besar kedua yang terjadi pada bulan Rajab ini adalah turunnya perintah salat lima waktu.

Baca Juga: Gak Mau Pulang Sendiri, Vietnam Ajak China untuk Pulang Bersama di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar

Turunnya perintah salat lima waktu ini ketika Nabi Muhammad sedang menjalankan perjalanan Isra Mi’raj.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x