Waduh, Tamu Undangan Menculik Pengantin Wanita? Ini 6 Tradisi Pernikahan Aneh dari Seluruh Dunia

- 27 Desember 2021, 15:07 WIB
Waduh, Tamu Undangan Menculik Pengantin Wanita? Ini 6 Tradisi Pernikahan Aneh dari Seluruh Dunia
Waduh, Tamu Undangan Menculik Pengantin Wanita? Ini 6 Tradisi Pernikahan Aneh dari Seluruh Dunia /Instagram @afreecan.tv/

JURNAL SOREANG – Tahukah Anda beberapa negara memiliki tradisi pernikahan yang agak aneh?

Sebut saja di Cina yang mengharuskan calon pengantin wanita untuk menangis setiap hari selama satu jam sebelum menikah.

Sementara di Kongo, pengantin tidak diperbolehkan tersenyum saat pernikahan. Berikut ini adalah 6 tradisi pernikahan teraneh dari seluruh dunia.

Baca Juga: 6 Tradisi Pernikahan Aneh di Cina, Harus Menangis Selama 30 Hari Hingga Menembak Pengantin Wanita

1. Kongo
Di Kongo baik pengantin pria maupun wanita tidak diperbolehkan tersenyum selama pernikahan mereka, untuk membuktikan bahwa mereka serius dalam pernikahan.

2. Fiji
Ketika seorang pria meminta tangan seorang ayah dari seorang wanita yang ingin dinikahinya, dia harus memberikan gigi paus kepada calon ayah mertuanya.

Waduh, bagaimana ya caranya bisa mendapatkan gigi paus dengan mudah?

Baca Juga: Bak Dongeng, Sempat Tak Direstui Inilah Lika-Liku Kisah Cinta Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip

3. Guatemala
Orang tua pengantin di Guatemala akan menghancurkan barang-barang di pesta pernikahan.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: thebestweddingdresses.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x