5 Hal Unik Merayakan Hari Natal di Jepang, Salah Satunya Pohon Natal Belut Listrik

- 24 Desember 2021, 12:53 WIB
Foto : Hal Unik Merayakan Hari Natal di Jepang. Pixabay/gratefulgirl29
Foto : Hal Unik Merayakan Hari Natal di Jepang. Pixabay/gratefulgirl29 /

JURNAL SOREANG – Jepang merupakan negara yang penuh dengan tradisi unik dan nilai-nilai budaya yang masih kuat.

Meski masih memegang erat budaya, tetapi Hari Natal di Jepang sudah masuk pada abad ke-20 dan sering dirayakan tanpa ikatan agama.

Orang Jepang melihat tradisi orang Barat dan memilih bagian mana yang ingin mereka tiru. Orang Jepang yang Inventif dan Kreatif telah memberikan sentuhan mereka sendiri dalam merayakan hari Natal.

Baca Juga: Dinilai Produktif, Pelatih Persib Minta Duo Stiker Brazil David da Silva dan Cantanhede Angkat Performa Tim

Berikut 5 cara berbeda orang Jepang merayakan Hari Natal :

1. Kentucky Fried Chiken (KFC)

Di Jepang Tradisi membeli ayam KFC dalam ember sudah menjadi bagian merayakan Hari Natal dan mereka harus membeli secepat mungkin sebleum kehabisan.

Tanggal 24 Desember adalah hari tersibuk bagi KFC di Jepang dalam satu tahunnya. Kenaikan pembeli ini akan meningkat 10 kali lipat dibanding hari biasa.

Baca Juga: Fenomena Aneh! Di Desa Ini Orang-Orang Bisa Mendadak Tidur, Kenapa? Simak Faktanya

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Listverse


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah