Ternyata Inilah 5 Spesies Buah Terlangka Yang Ada di Dunia, Kira-kira Hanya Ada di Negara Mana Saja?

- 19 Desember 2021, 21:07 WIB
Ilustrasi buah terlangka
Ilustrasi buah terlangka /Trang Doan

Jumlah dari buah kismis sardinia diketahui hanya ada sekitar 80 biji. Karena jumlahnya yang sedikit menyebabkan buah ini termasuk kedalam buah terlangka di dunia.

Pengembala domba dan kambing yang tidak terkontrol di daerah sana, menyebabkan jumlah pohon dan buah kismis sardinia berkurang terus.

Baca Juga: Ternyata Karena Ini Rohit Chand Betah Membela Persija Jakarta, Tak Mungkin ke Persib atau Tim Lain?

5. Pimentero de Temisas

Memiliki nama ilmiah Solanum lidii, buah ini hanya berjumlah 100 biji di dunia dan termasuk kedalam buah terlangka di dunia.

Pada dasarnya, buah ini sangat mirip dengan tomat dan dijuluki buah hutan.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah