6 Jenis Tranportasi Umum yang Unik dari Berbagai Negara, Salah Satunya Ada di Indonesia

- 11 September 2021, 17:33 WIB
Naik Delman. Angkutan umum ini khas Indonesia
Naik Delman. Angkutan umum ini khas Indonesia /Tangkap Layar YouTube/Lintang Media./

JURNAL SOREANG - Setiap negara memiliki transportasi umum yang digunakan oleh masyarakat atau wisatawan yang sedang berkunjung ke negaranya.

Ada beberapa transportasi umum yang unik dari berbagai negara dan menjadi ikon dari negara tersebut termasuk Indonesia.

Berikut adalah 6 jenis transportasi umum yang unik dari berbagai negara.

1. Gondola

Ini adalah perahu dayung tradisional khas kota Venesia, Italia.

Baca Juga: Akibat Ugal-ugalan, Kecelakaan Maut Bus dengan Truk Boks di Tol Pemalang, Polisi: Tujuh Korban Tewas di TKP

Gondola menjadi sarana transportasi publik utama di Venesia selama berabad-abad dan masih digunakan hingga saat ini.

Gondola digerakkan oleh seorang pendayung yang disebut Gondolier dengan menggunakan sebuah dayung yang panjang.

2. Schwebebahn Wuppertaler

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: IG @sebarinfo.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x