Jarang Diketahui 6 Manfaat Minyak Kemiri untuk Rambut, Cegah Rambut Kering Hingga Atasi Ketombe

- 12 Maret 2022, 07:34 WIB
Caption foto: Simak! inilah 5 manfaat mengkonsumsi kemiri untuk tubuh, No 3 mengatasi yang banyak dikeluhkan/Pixibay
Caption foto: Simak! inilah 5 manfaat mengkonsumsi kemiri untuk tubuh, No 3 mengatasi yang banyak dikeluhkan/Pixibay /

JURNAL SOREANG – Kemiri adalah buah dari pohon kemiri yang banyak tumbuh di wilayah beriklim tropis, seperti Indonesia.

Bentuk buahnya mirip kacang walnut sehingga banyak orang yang menyebutnya sebagai walnut Indonesia.

Meski demikian, tidak seperti kacang walnut, kemiri tidak boleh dikonsumsi mentah-mentah karena beracun.

Selain bisa dimanfaatkan untuk bahan masakan, ternyata kemiri bisa dimanfatkan untuk kesehatan rambut.

Baca Juga: Viral Gaya Rambut Iqbaal Ramadhan yang Disebut Mirip Dora, Netizen: Tinggal Bawa Ransel Aja

Dikutip Jurnal Soreang dari laman resmi SehatQ, berikut ini adalah 6 manfaat minyak kemiri untuk rambut, yang perlu kamu ketahui.

1. Mencegah rambut kering
Salah satu manfaat minyak kemiri untuk rambut adalah mencegah rambut kering dan kusut dengan cara melembapkannya.

Khasiat minyak kemiri untuk rambut ini berasal dari kandungan asam amino dan asam lemak esensial yang dapat menembus hingga ke dalam lapisan kulit kepala.

Baca Juga: Vanessa Khong Pacar Indra Kenz Unggah Foto dengan Rambut Kusut,Netizen:Lemes gak Dikasih Uang Jajan Sama Ayang

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x