Waduh! Inilah 7 Daftar Sungai Terkotor di Dunia Bahkan Dijuluki Sungai Mati, Indonesia Termasuk?

- 22 Desember 2021, 06:04 WIB
Kolase keadaan sungai Citarum di Jawa Barat, dulu yang penuh sampah dan limbah tangkapan layar YouTube.com/ULUN tv dan keadaan sungai Citarum sekarang yg lebih bersih dan lebih baik instagram.com/@satgascitarum
Kolase keadaan sungai Citarum di Jawa Barat, dulu yang penuh sampah dan limbah tangkapan layar YouTube.com/ULUN tv dan keadaan sungai Citarum sekarang yg lebih bersih dan lebih baik instagram.com/@satgascitarum /

Sejak tahun 1600-an Sungai Buriganga digunakan sebagai jalur perdagangan yang tak pernah sepi dari transaksi jual beli.

Bahkan dahulu sungai Buriganga adalah salah satu sumber air minum sehari-hari oleh masyarakat Dhaka.

Namun sayangnya sungai Buriganga sekarang menjadi sangat tercemar akibat limbah kimia, plastik, limbah rumah tangga, dan lain sebagainya.

 Baca Juga: Mengejutkan! 10 Fakta Arab Saudi ini Tak Banyak Orang Tau, Diantaranya Tidak Ada Sungai Mengalir Sama Sekali

6. Sungai Matanza (Argentina)

Di sekitar Sungai Matanza yang berada di Argentina ini berdiri rumah-rumah masyarakat yang tinggal di daerah tersebut.

Para masyarakat yang tinggal di pinggiran sungai tersebut membuang limbah rumah tangga dan juga sampah di sungai Matanza.

Tak hanya itu para perusahaan industri juga membuang limbah beracung di sungai tersebut.

Hal tersebut lah yang membuat sungai Matanza menjadi tercemar dan juga dinobatkan sebagai salah satu sungai terkotor di dunia.

 Baca Juga: Pendangkalan Sungai Akibatkan Banjir, Berikut Permintaan Bupati Bandung

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube ULUN TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x