Gila! 6 Negara Ini yang Telah Melegalkan Pernikahan Sejenis Baik Homoseksual ataupun Lesbi

- 13 Desember 2021, 17:27 WIB
Gila! 6 Negara Ini yang Telah Melegalkan Pernikahan Sejenis Baik Homoseksual ataupun Lesbi
Gila! 6 Negara Ini yang Telah Melegalkan Pernikahan Sejenis Baik Homoseksual ataupun Lesbi /Yoga mulyana /Pexels

Setahun kemudian, Parlemen Afrika Selatan melegalkan pernikahan sesama jenis pada bulan November 2006.

Dukungan datang mengalir dari kedua partai pemerintahan, Kongres Nasional Afrika serta partai oposisi utama, Aliansi Demokratik.

Walaupun demikian sesungguhnya, raja tradisional masyarakat Zulu menyatakan bahwa homoseksualitas adalah salah secara moral.

6. Mexico tahun 2009

Baca Juga: Waduh! Sering Digunakan Tak Baik, Cagar Alam yang Dilindungi Hukum di Spanyol, Kini Rusak Akibat Ulah Manusia

Meksiko mulai memberlakukan pernikahan gay sejak tahun 2009. Mahkamah Agung Meksiko mengeluarkan putusan yang mendukung pernikahan sesama jenis pada tahun 2010.

Keputusan ini menyatakan pernikahan tersebut valid dan diterima di seluruh negeri. Seiring berjalannya waktu, negara bagian Meksiko seperti Quintana Roo dan Coahuila juga melegalkan aturan tersebut.

Hingga pada 2015, Mahkamah Agung Meksiko mengeluarkan putusan yang memudahkan pasangan gay dan lesbian untuk menikah. Meskipun tidak secara teknis dalam undang-undang melegalkan secara nasional.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah