5 Alasan Hubungan Intim di Usia 40-an Tahun Ternyata Lebih Baik, No 3 jadi Fakta Menopause Tak Pengaruhi Seks!

- 13 September 2022, 15:52 WIB
ilustrasi pasangan yang berhubungan di usia 40-an tahun ternyata lebih baik karena memiliki beberapa hal yang melatarbelakanginya./ Unsplash/ Chermiti Mohamed
ilustrasi pasangan yang berhubungan di usia 40-an tahun ternyata lebih baik karena memiliki beberapa hal yang melatarbelakanginya./ Unsplash/ Chermiti Mohamed /

JURNAL SOREANG - Wanita dengan usia 40 tahunan seringkali dianggap sudah habis karena akan memasuki masa menopause.

Banyak yang mengatakan itu adalah akhir dari kenikmatan hubungan intim wanita, dan membuat daya tarik mereka hilang.

Beberapa faktor mempengaruhi hal tersebut, mungkin memang secara medis itu menjadi wajar, namun itu tak sepenuhnya sama.

Baca Juga: Penderita Asam Urat Harus Tahu, 2 Jenis Ikan yang Murah dan Aman Dikonsumsi, Apa Saja?

Ternyata dari sudut pandang lain usia 40-an tahun memiliki dorongan seks yang berbeda dari yang kebanyakan diketahui.

Hubungan intim di usia ini sangat memberikan pengalaman berbeda bagi wanita.

Terlebih ini bukan masalah menopause ataupun karena sudah tak bertenaga, justru walaupun estrogen menurun namun hormon justru lebih meningkat ini jadi salah satu alasan kenapa seks di umur itu sangat baik.

Baca Juga: Ekstrim! Tradisi Hubungan Intim 2 Suku di Namibia, Tawarkan Istri Kepada Teman dan Tamu Demi Persahabatan

Dirangkum dari nypost berikut adalah beberapa alasan lainnya mengapa seks di usia 40-an tahun lebih baik.

1. Merasa Lebih Nyaman dengan Tubuhnya

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: nypost


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x