Cegah Kehamilan Pake Koyo, 95 Persen Efektif? Ini Jawaban Dokter

- 22 Agustus 2022, 18:59 WIB
Cegah Kehamilan Pake Koyo, 95 Persen Efektif? Ini Jawaban Dokter
Cegah Kehamilan Pake Koyo, 95 Persen Efektif? Ini Jawaban Dokter /

JURNAL SOREANG - Cegah kehamilan pake koyo, 99 efektif? Ini jawaban dokter.

Bagi pasangan suami istri yang ingin menunda kehamilan, tentu biasanya melakukan program KB.

Banyak KB yang bisa dipilih pasangan suami istri, mulai dari obat hingga pemasangan alat.

Namun tahukah anda bahwa ternyata ada jenis KB seperti Koyo.

KB koyo berbentuk seperti layaknya koyo yang ditempelkan ke tubuh.

Baca Juga: Amankah Menjilat Miss V dan Mr P saat Hubungan Intim? Dokter Silvia Utomo Ungkap Dampak Oral Seks bagi Pasutri

Meskipun terdengar seperti hoax, nyatanya KB jenis koyo benar-benar ada.

KB koyo merupakan koyo yang berisikan hormon estrogen dan progestine.

"KB koyo atau jenis transdermal patch merupakan koyo yang berisikan hormon estrogen dan progestine. Koyo ini bisa mencegah ovulasi dan meingkatkan kekentalan lendir leher rahim sehingga bisa menghambat laju sperma ke rahim," ujar dokter Silvia dari Dokter 24.

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah