30 Mobil Termahal di Dunia, Nomor 1 Harganya Rp269,28 Milyar, Mahal Mana Bugatti, Pagani, atau Rolls Royce?

- 21 Juni 2022, 21:46 WIB
Koleksi mobil mewah Lionel Messi pemenang player of the match Finalissima 2022. Berikut 30 mobil mewah di dunia
Koleksi mobil mewah Lionel Messi pemenang player of the match Finalissima 2022. Berikut 30 mobil mewah di dunia /Tangkap layar youtube hoxon

JURNAL SOREANG- Mobil termahal di dunia dengan harga ratusan milyar rupiah saat ini dikuasai merk-merk terkenal seperti Bugatti, Pagani, dan Rolls Royce.

Selain Bugatti, Pagani, dan Rolls Royce, ada beberapa merk elit lainnya yang masuk daftar 30 mobil termahal di dunia, diantaranya : Mercedez Benz, Koenigsegg, Lamborghini, McLaren, W Motors, Mansory, dll.

Matt McIntyre dari Wealth Gorilla telah menyusun 30 mobil termahal di dunia yang harga termurahnya adalah Rp 16,56 milyar (McLaren P1).

Seperti apa rasanya memiliki atau mengendarai mobil termahal di dunia seperti itu, mungkin anda harus jadi sultan dulu sampai bisa merasakannya.

Baca Juga: Polisi Sita Jam Rolex Hingga Mobil Mewah Setelah Menggeledah Kantor Robot Trading DNA Pro di Bali

Daftar mobil dan angka yang disebutkan di bawah ini telah dikompilasi dari berbagai sumber di seluruh web, seperti Wikipedia, Beautiful Life & Motor 1.

Inilah 30 mobil termahal di dunia:

30. McLaren P1. Harga: $1,15 juta (Rp 16,56 milyar).

Mengikuti jejak McLaren F1, supercar hybrid edisi terbatas ini dirilis pada Oktober 2013 oleh pabrikan Inggris McLaren Automotive.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Wealthy Gorilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x